Hot Topics

Kategori: Berita Bola

Segala Hal Tentang Liga Champions 2025/2026: Jadwal Drawing, Daftar Tim Peserta, dan Format Kompetisi

WARISAN BOLA – Drawing Liga Champions akan segera digelar, menandai dimulainya musim baru kompetisi antar klub terbaik Eropa. Seperti biasa, undian selalu mencuri perhatian, sebab ada potensi tim-tim top bertemu. PSG sebagai juara bertahan masih jadi salah satu unggulan juara. Status tersebut membuat tim asuhan Luis Enrique kini menjadi target utama klub-klub lain yang berusaha […]
Read more

Beda Sikap dengan Jadon Sancho, Rasmus Hojlund Mempercepat Jalan Keluar dari Manchester United, Ada apakah dengan Club yang satu ini

WARISANBOLA – Manchester United kembali jadi sorotan pada bursa transfer musim panas ini. Dua pemain mereka, Rasmus Hojlund dan Jadon Sancho, tengah menghadapi situasi yang sangat berbeda terkait masa depan di Old Trafford. Sancho memilih untuk menolak sejumlah tawaran yang masuk, sementara Hojlund justru dinilai membuka jalan agar proses kepindahannya bisa lebih cepat terealisasi. AC […]
Read more

Real Madrid vs Osasuna: Titik Penalti jadi Pembeda, Debut Bintang Baru, 3 Poin Pertama Xabi Alonso

WARISAN BOLA – Hasil pertandingan Real Madrid vs Osasuna di laga pembuka La Liga berakhir dengan skor tipis 1-0. Kemenangan ini diraih Los Blancos dengan susah payah di Santiago Bernabeu, Selasa (20/8/2025) dini hari WIB. Kemenangan Madrid menjadi awal yang positif di era kepelatihan baru di bawah Xabi Alonso. Gol tunggal dari Kylian Mbappe lewat titik […]
Read more

Jelang Debut Resmi di La Liga, Xabi Alonso: Real Madrid Siap Hadapi Osasuna

WARISANBOLA – Real Madrid akan memulai perjalanan di La Liga 2025/26 dengan laga kandang melawan Osasuna di Stadion Santiago Bernabéu, Selasa (19/8/2025) pukul 21.00 waktu setempat atau Rabu dini hari WIB. Pertandingan ini menjadi spesial karena merupakan debut resmi Xabi Alonso sebagai pelatih Los Blancos di kompetisi liga. Dalam konferensi pers di Ciudad Real Madrid, Alonso […]
Read more

Kiprah 2 Pemain Timnas Indonesia di Pekan Pembuka Liga Thailand 2025/2026: Arhan Main Sebagai Pengganti, Asnawi Cuma Cadangan

WARISAN BOLA – Thai League 1 musim 2025/2026 resmi bergulir akhir pekan ini dan langsung menyita perhatian publik Tanah Air. Bukan tanpa alasan, ada empat pemain Timnas Indonesia yang merantau ke kompetisi kasta tertinggi Thailand tersebut. Dua di antaranya bahkan langsung turun bersama klub masing-masing pada Minggu (17/8/2025) malam, yakni Port FC dan Bangkok United. Kehadiran mereka membuat […]
Read more

Richarlison On Fire! Posisi Baru, Performa Luar Biasa, Cetak Gol Salto yang Picu Gemuruh Stadion

WARISAN BOLA, 17 AGUSTUS 2025 | 07 . 00 WIB WARISAN BOLA.COM – Tottenham Hotspur memulai musim baru Premier League dengan hasil gemilang, meraih kemenangan meyakinkan 3-0 atas Burnley. Pertandingan ini tidak sekadar memberikan tiga poin pembuka, tetapi juga menjadi ajang comeback spektakuler bagi Richarlison. Striker asal Brasil tersebut berhasil menyumbang dua gol, dengan salah satunya berupa sepakan […]
Read more

Jadwal Lengkap, Hasil, Klasemen, dan Top Skor Premier League 2025/2026

WARISAN BOLA – Premier League 2025/2026 resmi dibuka dengan laga seru antara Liverpool melawan Bournemouth di Anfield, Sabtu (16/8/2025) dini hari WIB. Pertandingan ini dimenangkan The Reds dengan skor 4-2. Liverpool memulai pertandingan dengan sangat baik. Hugo Ekitike membuka keunggulan bagi tuan rumah pada menit ke-37, disusul gol Cody Gakpo tepat setelah jeda pada menit ke-49, […]
Read more

Bruno Fernandes Memilih Setia Pada Manchester United: Tetap Bertahan Meski Ditawari Gaji Fantastis Dari Al Hilal

WARISAN BOLA – Bruno Fernandes mengaku menolak tawaran fantastis Al Hilal demi tetap setia membela Manchester United meski klub terpuruk musim lalu. Manchester United menjalani musim 2024/2025 yang benar-benar mengecewakan. Tim berjuluk Setan Merah itu hanya mampu finis di peringkat 15 klasemen Premier League. Harapan mereka meraih trofi pun pupus setelah kalah di final Liga Europa dari Tottenham. Situasi ini membuat […]
Read more

Man of the Match PSG vs Tottenham: Ousmane Dembele

WARISAN BOLA 14 Agustus 2025 WARISAN BOLA – Penyerang PSG, Ousmane Dembele, terpilih sebagai Man of the Match di pertandingan melawan Tottenham, Kamis (14/08/2025) dini hari WIB. Laga PSG vs Tottenham ini adalah laga Piala Super Eropa 2025. Pertandingan yang dilangsungkan di Bluenergy Stadium ini berlangsung seru dan dramatis. Tottenham bermain apik dan sempat membuat PSG kesulitan mengembangkan permainannya. Spurs bahkan bisa unggul […]
Read more

Terbukti Pakai Pemain Laki Laki, Vietnam Didiskualifikasi dari FIVB U-21 Putri 2025

Bola.net – Kabar mengejutkan datang dari Kejuaraan Bola Voli Dunia Putri U-21 2025. Tim nasional bola voli putri Vietnam resmi didiskualifikasi oleh Federasi Bola Voli Dunia (FIVB) setelah hasil tes menunjukkan dua pemain mereka dinyatakan berjenis kelamin laki-laki. Keputusan ini sontak menjadi sorotan besar di dunia olahraga. Kasus ini mencuat setelah FIVB melakukan tes uji kromosom […]
Read more

Recent News

WarisanBola  ©2025. All Rights Reserved.